Kompas Pengucapan Syukur
Ayat di atas mendorong kita untuk “mengucapkan syukur dalam segala hal”. Dari konteksnya ada 2 nasihat lain: “bersukacitalah senantiasa” dan “tetaplah berdoa”. Tiga hal ini mendorong kita untuk terus menerus bersukacita, berdoa dan bersyukur....